Rechercher dans ce blog

Sunday, October 10, 2021

Pengurus Partai Ummat Ramai-ramai Mundur, Reaksi Amien Rais hingga Kata Pengamat - Tribunnews.com

TRIBUNNEWS.COM - Partai Ummat, partai baru besutan politikus senior Amien Rais tengah menjadi sorotan.

Pasalnya, sejumlah pengurus Partai Ummat diketahui beramai-ramai mundur.

Awalnya, Wakil Ketua Umum Agung Mozin dan Wakil Ketua Majelis Syuro Neno Warisman menyatakan mundur. 

Setelah itu, Wakil Ketua DPW Partai Ummat Sumatera Barat, HM Tauhid juga memilih mundur. 

Terbaru, sebanyak 26 pengurus DPD Partai Ummat Kota Depok juga menyatakan mundur.

Baca juga: Puluhan Pengurus Mengundurkan Diri, Pengamat: Harus Ada yang Diselesaikan Dalam Fondasi Partai Ummat

Dihimpun Tribunnews.com, Minggu (10/10/2021), berikut tanggapan Amien Rais hingga pengamat atas mundurnya para pengurus Partai Ummat

Berikut fakta-fakta terkait mundurnya sejumlah pengurus Partai Ummat:

1. Reaksi Amien Rais

Ketua Majelis Syuro Partai Ummat, Amien Rais memberi tanggapan atas mundurnya para pengurus Partai Ummat

Hal itu saat Amien menjawab pertanyaan dari Karni Ilyas dalam program Karni Ilyas Club yang tayang, Jumat (8/10/2021).

Adblock test (Why?)


Pengurus Partai Ummat Ramai-ramai Mundur, Reaksi Amien Rais hingga Kata Pengamat - Tribunnews.com
Read More

No comments:

Post a Comment

Daftar Fasilitas Negara yang Tak Boleh Digunakan Jokowi Jika Kampanye - Nasional Tempo

TEMPO.CO , Jakarta - Presiden Joko Widodo atau Jokowi mengatakan presiden boleh memihak dan melaksanakan kampanye dalam pemiliha...