Rechercher dans ce blog

Thursday, November 2, 2023

VIDEO: Wajah Kusut Achsanul Qosasi Usai Jadi Tersangka Dugaan Korupsi - CNN Indonesia

Jakarta, CNN Indonesia --

Kejaksaan Agung menetapkan anggota Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Achsanul Qosasi sebagai tersangka dugaan korupsi pengadaan menara BTS 4G Kominfo pada Jumat (3/11).

Achsanul menjadi tersangka ke-16 dalam kasus dugaan korupsi tersebut lantaran diduga menerima uang Rp40 miliar di sebuah hotel di Jakarta Pusat pada Juli 2022 lalu.

Kejaksaan Agung langsung menahannya di Rutan Salemba, Jakarta Pusat untuk kepentingan penyidikan.

Adblock test (Why?)


VIDEO: Wajah Kusut Achsanul Qosasi Usai Jadi Tersangka Dugaan Korupsi - CNN Indonesia
Read More

No comments:

Post a Comment

Daftar Fasilitas Negara yang Tak Boleh Digunakan Jokowi Jika Kampanye - Nasional Tempo

TEMPO.CO , Jakarta - Presiden Joko Widodo atau Jokowi mengatakan presiden boleh memihak dan melaksanakan kampanye dalam pemiliha...